Senin, 25 Februari 2013

HASIL PERHITUNGAN (REAL COUNT) PEMILUKADA JAWA BARAT 2013

Berdasarkan hasil perhitungan KPU Jawa Barat, pasangan nomor 4 ADEM (Aher-Dedi Mizwar) memperoleh 32,5 % suara menempati posisi pertama perolehan suara disusul pasangan nomor 5 Rieke-Teten (28,1 %), pasangan Dede-Laksamana (25,7%), pasangan nomor 2 Yance-Tatang (11,9%) dan terakhir pasangan nomor 1 Didik-Cecep Toyib (1,8%).
Jika melihat hasil perhitungan dari KPU dan beberapa lembaga survei dengan perhitungan cepatnya maka dipastikan pasangan Ahmad Heryawan dan Dedi Mizwar adalah pemenang dan menjadi gubernur-wakil gubernur Jawa Barat periode 2013-2018, tanpa harus pilkada tahap 2.





Penghitungan Sementara :
Hasil Lengkap...
181,450 ( 1.8% )
Ranking 5
1,197,346 ( 11.9% )
Ranking 4
2,591,794 ( 25.7% )
Ranking 3
3,277,647 ( 32.5% )
Ranking 1
2,832,873 ( 28.1% )
Ranking 2

Referensi : KPU Jabar

Tidak ada komentar: